🔊 Dalam menjalankan tugas jurnalistik, seluruh wartawan media online Swara HAM Indonesianews.com dibekali dengan Tanda Pengenal. Harap tidak melayani oknum-oknum yang mengatas namakan media online Swara HAM Indonesianews.com tanpa dilengkapi Tanda Pengenal           🔊 Segala tindakan pelanggaran Hukum yang dilakukan oleh wartawan Swara HAM Indonesianews.com menjadi tanggaungjawab yang bersangkutan

International Women'sday*

 Swara Ham Indonesia News,Com

*International Women's day*

*Perempuan Cintailah Dirimu Sendiri dan Banggalah  Memperjuangkan Kesetaraan Gender Yang Sejati*

Seberapa Pentingkah di Bahas Perempuan,? 

Masih perlukah untuk di Bahas???

Apakah Perempuan kadang melupakan martabatnya???

Apakah Perempuan sudah Hilang Kehormatan dan kodratnya???

Dunia semakin tua, demikian sederetan pertanyaan yang bergejolak di dalam dada dan jiwa seorang perempuan.

      Perempuan adalah ciptaan Allah  SWT, yang paling sempurna di dunia ini, Perempuan memiliki keistimewaan tersendiri dan kemuliaan yang tiada tara, hati perempuan itu bagaikan sebuah kapas putih yang bersih, hatinya muliah , penuh ketaqwaan, kesabaran dan keikhlasan hati.

       Membahas soal Perempuan  tiada habisnya, karna perempuan  bagaikan artis Selebritis yang selalu  diidolakan, bahkan di  sanjung bagaikan sang  Pilpres.

Perempuan adalah wanita yang terhebat.

       Di Hari Perempuan se Dunia, dimana kita mengenang Perjuangan seorang  Pahlawan Perempuan yaitu  Kartini, Cut Nya Din dll nya,dengan  menengok kebelakang masa lalu perjuangan seorang perempuan yang begitu hebat, perempuan di hormati, di akui oleh Sejarah dunia.

       Pada Hari Perempuan ini, kita merayakan  suatu keberanian, kekuatan, kemampuan yang menginspirasi dan mendorong partisipasi dalam emansipasi gender perempuan  masa kini dan masa depan.

        Mari bersatu padu, saling berjabat tangan jalin simpul tali kasih menjadi satu dalam wadah kebersamaan, saling menghargai dan menghormati  peran perempuan, dan berkomitmen untuk menciptakan dunia di mana perempuan  memperjuangkan kebebasan hak  dan kewajiban, di hormati, di akui dan di berdayakan sepenuhnya dalam  memperjuangkan, keadilan, kesetaraan,dan  kesempatan yang sama untuk dunia.

       Peran Perempuan sangat penting dan perjuangan belum selesai, masih banyak tantangan yang harus di hadapi, pekerjaan belum selesai dan tuntas, kesenjangan ekonomi hingga diskriminasi sosial, dan kita tidak hanya menjadi IBU RUMAH TANGGA, tapi berkomitmen untuk menciptakan, dimana setiap Perempuan di hormati yang memberikan kontribusi yang sangat berarti, dalam berbagai aspek dan berbagai bidang, ekonomi, pendidikan dari segi kesehatan dan memperkaya ide ide yang perspektif yang berbeda dalam menciptakan peluang yang lebih besar, demi perubahan untuk mencapai kesetaraan Gender yang sejati.

       Selamat Hari Perempuan Sedunia.

Tetaplah menjadi perempuan yang hebat, mencintai dirinya sendiri, tetap selalu menjalani peran gender apapun profesimu, lakukanlah yang terbaik  dengan ikhlas penuh kesabaran yang di hiasi  dengan  penuh rasa CINTA DAN SAYANG.

Wonder Women

Strong women

Internasional women day

Tulisan : Rosdiana Hadi.S.Sos

Makassar , Jum'at 08/ Maret 2024. 

Jam :  20.00

Jum,at 8 Maret 2024.

Posting Komentar untuk "International Women'sday*"

https://drive.google.com/file/d/1el9CLvUzGxK2gPhL-rMffZelXnrYr6ii/view?usp=drivesdk