🔊 Dalam menjalankan tugas jurnalistik, seluruh wartawan media online Swara HAM Indonesianews.com dibekali dengan Tanda Pengenal. Harap tidak melayani oknum-oknum yang mengatas namakan media online Swara HAM Indonesianews.com tanpa dilengkapi Tanda Pengenal           🔊 Segala tindakan pelanggaran Hukum yang dilakukan oleh wartawan Swara HAM Indonesianews.com menjadi tanggaungjawab yang bersangkutan

Telah Terjadi Kebakaran di Kota Balikpapan Kaltim Menghanguskan 17 Bangunan

Swarahamindonesianews - Telah terjadi kebakaran di Jalan KH. Agus Salim pemukiman di RT. 27 Kelurahan Klandasan ulu kecamatan Balikpapan kota Balikpapan Kalimantan Timur pada Selasa (09-08-2022) sekira Pukul: 10.35 WITA.

Sebanyak 17 bangunan yang terbakar diantaranya 9 Rumah Bangunan, 7 Ruko dan 1 Rumah kosong atas kejadian tersebut kerugian di perkirakan mencapai milliaran Rupiah.

Adapun kronologis kejadian Api awal berasal dari salah satu rumah warga milik almarhum bapak Hengki yang di tempati oleh bapak Dicky.

Dan menurut informasi dil TKP jumlah KK/jiwa yang menjadi korban terdampak bencana ini ada 30 KK dan 64 JIWA - perempuan 26 dan Laki-laki 38 "sesuai sumber data korban bencana BPBD kota Balikpapan.

Atas kejadian tersebut telah di turunkan Tim untuk membantu memadamkan api diantaranya :

  * Unit UPTD PBD Wilayah Kota

  * unit UPTD PBD Wilayah Tengah

  * Unit UPTD PBD Wilayah Selatan

  * Unit UPTD PBD Wilayah Barat

  * Unit UPTD PBD Wilayah Timur 

 * Unit UPTD PBD Wilayah Sektor Gunung Samarinda

  * Unit UPTD PBD Sektor Baru ulu

  * Unit UPTD PBD Wilayah Utara

  * PHM Pertamina

  * Unit mobil Sabhara

  * Unit water Cannon Brimob

  * Unit water Cannon Sabhara 

Petugas Gabungan

 * BPBD

 *POLRESTA BALIKPAPAN

 *GARNISUN TNI

 *POLSEKTA SELATAN 

 *BABINKAMTIBMAS

 *BABINSA

 *PDAM

 *PLN

 *BRIMOB

 *SABHARA

 *DISHUB

 *SATPOL PP

 *PSC 119

  *PMI

  *UNSUR RELAWAN BALIKPAPAN.

Sementara penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan pihak kepolisian.*)

Falan Melaporkan dari Balikpapan Kaltim

Posting Komentar untuk "Telah Terjadi Kebakaran di Kota Balikpapan Kaltim Menghanguskan 17 Bangunan "